Evaluasi Fungsi dan Nilai WAngsalan Seni Tarling dan Implikasinya untuk Penanaman Nilai Karakter Anggota Emperan Sastra PBSI STKIP Nu Indramayu

Indonesia

Authors

  • khoirul fajri Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.36277/basataka.v1i1.19

Keywords:

Kata kunci: Evaluasi, Seni Tarling Cirebonan,nilai dan fungsi, Wangsalan, dan Nilai Karakter.

Abstract

 

Penelitian ini berjudul “Evaluasi Fungsi dan Nilai Karakter Wangsalan Tarling Cirebonan dan Implikasinya terhadap Penanaman Nilai Karakter pada Anggota Emperan Sastra Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia STKIP NU Indramayu.” Permasalahan tentang penanaman nilai terhadap mahasiswa anggota UMKM Emperan Sastra yang belum maksimal maka peneliti mencoba untuk memberikan kegiatan pertunjunkan Seni Tarling Cirebon sebagai wahana penanaman karakter berbaasis kearifan lokal dengan tujuan pemecahan masalah dalam penelitian ini adalah 1) mendeskripsikan fungsi dan nilai seni tarling Cirebon ; dan 2) mendeskripsikan penanaman nilai karakter dari hasil pertunjukan seni tarling Cirebon terhadap anggota emperan sastra STKIP NU Indramayu. Hasil penelitian menunjukan adanya upaya sadar mahasiswa untuk menanamkan nilai-nilai dari hasil pertunjukan seni tarling dalam hal ini lebih kepada apresiasi wangsalan di dalam tarling. Meraka pun berusaha mengapresiasi wangsalan tersebut dengan cara mengaplikasikan nilai religius, nasionalis, mandiri, integritas, gotong royong pada wangsalan tarling yang mereka saksikan.

Kata kunci: Evaluasi, Seni Tarling Cirebonan,nilai dan fungsi, Wangsalan, dan Nilai Karakter.

References

DAFTAR PUSTAKA
Anselm Strauss and Corbin. 1990. Basis of Qualitative Research: Grounded Theory Procedure and techniques. London: Sage Publications.
ElMubarok, Zain.2009. Membumikan Pendidikan Nilai. Bandung , Alfabeta.
Hove, Van. 1984. Ensiklopedi Indonesia. Jakarta: Ichtiar Baru.
Ngadi. 2012. Wangsalan Budaya Adiluhung. Yogyakarta:Resiya Publioshing.
Saptono, Hariadi (ed). 2013. Warisan Budaya Wangsa Cerbon-Dermayu. Jakarta: Bentara Budaya
Sibaran, R. 2012 (ed). Kearifan Lokal: Hakikat, Peran, dan Metode Tradisi Lisan. Jakatarta Selatan, Asosiasi Tradisi Lisan (ATL).
Spradley, James P. 1980. Doing Participants Observation. Participants Observation. New York: Holt Rinehart and Winston.
Endraswara, Suwardi. 2006. Metodologi Penelitian Kebudayaan. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Sukmadinata,S.N. 2008. Metode Penelitian Pendidikan. PT. Remaja Rosdakarya: Bandung.

Downloads

Published

2018-06-19

How to Cite

fajri, khoirul. (2018). Evaluasi Fungsi dan Nilai WAngsalan Seni Tarling dan Implikasinya untuk Penanaman Nilai Karakter Anggota Emperan Sastra PBSI STKIP Nu Indramayu: Indonesia. Jurnal Basataka (JBT), 1(1), 71–78. https://doi.org/10.36277/basataka.v1i1.19

Issue

Section

Articles