ANALISIS MAKNA DAN NILAI MORAL DALAM LIRIK LAGU "TITIP RINDU BUAT AYAH" KARYA EBIET G. ADE DAN "BUNDA" KARYA MELLY GOESLAW SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA

Authors

  • Khaliza Fitria Hayati Universitas Prima Indonesia
  • Ramadhan Saleh Lubis Universitas Prima Indonesia
  • Dhea Ramawati Universitas Prima Indonesia
  • Nur Hafsah Lubis Universitas Prima Indonesia
  • Masithah Mahsa Universitas Malikussaleh

DOI:

https://doi.org/10.36277/basataka.v5i2.204

Keywords:

Nilai Moral, Lagu, Media Pembelajaran, Bahasa Indonesia

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui makna dan nilai moral yang terkandung dalam lagu “Titip Rindu Buat Ayah” Karya Ebiet G. Ade dan “Bunda” Karya Melly Goeslaw. Sumber data penelitian ini adalah lirik lagu “Titip Rindu Buat Ayah” Karya Ebiet G. yang terdiri dari 26 baris dan “Bunda” Karya Melly Goeslaw yang terdiri 18 baris. Pengumpulan data yang disebut juga Teknik dokumen digunakan peneliti sebagai Teknik pengumpulan data. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data yaitu metode dokumentasi dengan instrument pedoman dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah adanya ditemukan makna dan nilai moral pada kedua lagu tersebut “Titip Rindu Buat Ayah” Karya Ebiet G. Ade dan “Bunda” Karya Melly Goeslaw. yaitu, di mana peneliti menemukan pemaknaan yang sama dalam bait kedua lagu terdapat pemaknaan konotatif dan juga nilai-nilai moral. Dalam dunia pendidikan pemaknaan dan nilai-nilai kedua lagu tersebut dapat dijadikan dan dikembangkan sebagai media pembelajaran bahasa Indonesia.

References

Alawiyah, A., Maulida, N., & Prasetya, K. H. (2019). Pesan Moral Dan Gaya Bahasa Dalam Graffiti Di Kalimantan Timur. Kompetensi, 12 (2), 129-136.

Annisa, A., Simanjuntak, E., & Sihombing, F. (2022). Analisis Struktur Dan Nilai Moral Cerita Rakyat Batu Marsiompaan Samosir. Jurnal Basataka (JBT), 5 (1), 42-49.

Annisa, A., Saragih, M. A., & Purba, G. G. B. (2022). Analisis Nilai Moral Pada Film “Say I Love You” Karya Faozab Rizal. Jurnal Basataka (JBT), 5 (1), 62-70.

Creswell, J. W., & Poth, C. N. (2018). Qualitative Inquiry and Research Design. Choosing Among Five Approaches (4th Edition ed.). California: Sage. Publishing.

KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia). Kamus versi online/daring (Dalam Jaringan). di akses pada 20 Januari 2023

Luxemburg, Jan Van, dkk. 1989. Pengantar Ilmu Sastra. Jakarta: PT Gramedia.

Ramban, H., Tampubolon, C., & Annisa, A. (2020). Analisis Nilai Moral Dalam Novel Surat Kecil Untuk Tuhan Karya Agnes Davonar. Jurnal Basataka (JBT), 3 (1), 27-32.

Ratnasari, I., Retnowaty, R., & Prasetya, K. H. (2019). Pergeseran Makna Asosiatif Pada Lirik Lagu Iwan Fals Di Album Musikal Satu Tahun 2015. Jurnal Basataka (JBT), 2 (1), 67-76.

Septika, H. D., & Prasetya, K. H. (2020). Local Wisdom Folklore for Literary Learning in Elementary School. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 5 (1), 13-24.

Suharsaputra, Uhar. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Tindakan. Bandung: Reflika Aditama.

Wellek, Rene dan Warren, Austin. 1989. Teori Kesusastraan. Jakarta: PT. Gramedia.

Downloads

Published

2022-12-30

How to Cite

Hayati, K. F., Lubis, R. S. ., Ramawati, D. ., Lubis, N. H. ., & Mahsa, M. . (2022). ANALISIS MAKNA DAN NILAI MORAL DALAM LIRIK LAGU "TITIP RINDU BUAT AYAH" KARYA EBIET G. ADE DAN "BUNDA" KARYA MELLY GOESLAW SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA. Jurnal Basataka (JBT), 5(2), 477–481. https://doi.org/10.36277/basataka.v5i2.204

Most read articles by the same author(s)