ANALISIS KEBUTUHAN BERBAHASA LISAN MELALUI BUDAYA DAN TEKNOLOGI PADA MATERI PIDATO

Authors

  • Muldawati Muldawati Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Erwin Salpa Riansi Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

DOI:

https://doi.org/10.36277/basataka.v7i2.522

Keywords:

Kebutuhan, Bahasa Lisan, Budaya dan Teknologi, Pidato

Abstract

Tujuan penelitian ini menganalisa fasilitas yang menunjang integrasi budaya dan teknologi, menjelaskan model, metode, dan media yang paling efektif untuk mengintegrasikan budaya dan teknologi, dan mengetahui kebutuhan siswa dalam penerapan teknologi dan budaya, serta motivasi belajar siswa dalam meningkatkan keterampilan berbahasan lisan. Metode yang digunakan deskriprif kualitatif, Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas 11, terdiri dari seorang guru bahasa Indonesia dan 90 siswa. Teknik pengumpulan data melibatkan observasi, angket, dan dokumentasi. Proses analisis data mencakup tahap reduksi data, penyajian data, dan pengambilan kesimpulan. Temuan yang didapatkan yaitu integrasi budaya lokal dan teknologi dalam pembelajaran pidato bahasa Indonesia dapat meningkatkan kemahiran berbahasa lisan siswa. Penggunaan media digital dan materi berbasis budaya lokal mampu membuat pembelajaran lebih menarik, relevan, dan meningkatkan motivasi serta rasa percaya diri siswa dalam berbicara di depan umum. Namun, masih diperlukan dukungan fasilitas teknologi yang memadai dan pelatihan bagi guru untuk mengoptimalkan pembelajaran.

References

Arif, M., Wongsopatty, E., & Sabban, M. M. (2024). Analisis Gaya Belajar Siswa Pada Pelajaran Bahasa Indonesia Di Sekolah Ma Sairun Pulau AY. Jurnal Basataka (JBT), 7(1), 150-160.

Cronin, M. W., & Kennan, W. R. (1993). Using Interactive Video Instruction to Enhance Public Speaking Instruction. Basic Communication Course Annual, 6(5). 1-19.

Depari, R. B. B., Harianja, P., Purba, C. A., & Prasetya, K. H. (2022). Efektivitas Pembelajaran Berbasis Literasi Digital Pada Siswa SMP Budi Setia Pasca Pandemi Covid-19. Jurnal Basataka (JBT), 5(2), 439-449.

Espinoza, M., O, R., Veintimilla, A., & Santacruz, M. (2022). Oral Language Development Skills. Journal of Pharmaceutical Negative Results, 9(2), 1-9.

Fanani, MA (2023). Urgensi Sarana dan Prasarana dalam Peningkatan Mutu Pendidikan SMA. Jurnal Pendidikan Insan Mulia, 1 (2), 38-44.

Frisby, B. N., Kaufmann, R., Vallade, J. I., Frey, T. K., & Martin, J. C. (2020). Using Virtual Reality for Speech Rehearsals: An Innovative Instructor Approach to Enhance Student Public Speaking Efficacy. Basic Communication Course Annual, 32(1), 59-78.

Greener, S. (2017). Cultural Diversity and Learning Technology. Interactive Learning Environments, 25, (8). 947 - 948.

Hidayat, N., & Suryadi, S. (2023). Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Pemanfaatan Media Pembelajaran Digital. Jurnal Visi Ilmu Pendidikan, 15 (1), 29-36.

Indrawati, P., Prasetya, K. H., Ristivani, I., & Restiawanawati, N. M. (2022). Peran Guru dalam Penggunaan Media Pembelajaran berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Jurnal Penelitian, Pendidikan dan Pengajaran: JPPP, 3(3), 225-234.

Munirah, M. (2022). Integrasi Nilai Budaya dalam Pembelajaran Keterampilan Berbicara. Eduvest-Journal of Universal Studies, 2 (11), 2337-2346.

Nasution, MR, Hadi, W., & Daulay, S. (2020). Efektivitas Bahan Ajar Berbasis Budaya Lokal pada Siswa Kelas VII SMP Negeri Sipirok. Jurnal Penelitian dan Kritik Internasional Budapest dalam Linguistik dan Pendidikan (BirLE, 3 (1), 189-202.

Paiman, P., Yundayani, A., & Suciati, S. (2022). The Use of Smartphones in Improving the Students’ Speaking Skill. AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan, 14 (1),1009-1018.

Pohan, A. M., Sahanaya, Y., Lase, M. B., Siregar, F. Y., Wijaya, I., & Chen, J. (2024). Peran Media Audio Visual Terhadap Hasil Belajar Bahasa Mandarin Siswa Kelas 5 SD Global Prima Medan. Jurnal Basataka (JBT), 7(1), 321-326.

Sailer, M., Murböck, J., & Fischer, F. (2021). Digital Learning in Schools: What Does It Take Beyond Digital Technology? Teaching and Teacher Education, 103, (103346). 1-13.

Downloads

Published

2024-12-30

How to Cite

Muldawati, M., & Riansi, E. S. . (2024). ANALISIS KEBUTUHAN BERBAHASA LISAN MELALUI BUDAYA DAN TEKNOLOGI PADA MATERI PIDATO. Jurnal Basataka (JBT), 7(2), 711–722. https://doi.org/10.36277/basataka.v7i2.522