ANALISIS PENANAMAN KARATER DISIPLIN SISWA SD DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA PADA MASA PANDEMI COVID

Authors

  • Hety Diana Septika Universitas Mulawarman
  • Sri Eka Wahyuni Universitas Mulawarman

Keywords:

Penanaman Karakter, Karakter Disiplin, Pembelajaran Daring

Abstract

Penelitian ini bertujuan Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penanaman karakter disiplin yang dilakukan guru di sekolah selama pembelajaran daring. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh menurunnya karakter disiplin siswa SDN 006 Sungai Kunjang selama pelaksanaan pembelajaran yang dilaksanakan secara daring. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif dengan subjek penelitian guru kelas IV dan VI siswa SDN 006 Sungai Kunjang. Adapaun teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, oservasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan terdiri dari reduksi data, penyajian data, dan verifikasi. Uji keabsahan data dalam penelitian ini menggunkan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan penanaman karakter disiplin yang dilakukan guru dalam pelaksanaan pembelajaran daring yaitu (1) Strategi melakukan kegiatan rutin, (2) Strategi melakukan kegiatan spontan. Kesimpulan penelitian dan pembahasan mengenai strategi penanaman karakter disiplin dalam pembelajaran Bahasa Indonesia di kelas IV SD Negeri 006 Sungai Kunjang pada masa pembelajaran daring sudah terlaksana dengan baik.

References

Barnawi, dan Arifin. 2012. Strategi & Kebijakan Pembelajaran Pendidikan Karakter. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media

Ishlahunnisa. 2010. Mendidik Anak Perempuan. Solo: PT. Aqwam Media Profetika

Macan, 1990. Times Manajemen: Test of Proses Moel. American Journal of Health Studies.2000;16, 1: ProQuest Research Librarypg.41

Samani, Muchlas dan Haryanto. 2012. Konsep dan Model Pendidikan Karakter. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Salahudin, Anas, dkk. 2013. Pendidikan Karakter. Bandung: Pustaka Pelajar.

Suyadi. 2013. Strategi Pembelajaran Pendidikan Karakter. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sormin, Dorliana, dan Rangkuti, Fatimah Rahma. 2018. “Strategi Guru Dalam Membentuk Karakter Siswa Mi Terpadu Mutiara Kota Padangsidimpuan”. Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial dan Keislaman, Vol. 4 No. 2. Hal. 219-232. Diakses pada 21 September 2021.

Downloads

Published

2021-12-31

How to Cite

Septika, H. D., & Wahyuni, S. E. . (2021). ANALISIS PENANAMAN KARATER DISIPLIN SISWA SD DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA PADA MASA PANDEMI COVID. Jurnal Basataka (JBT), 4(2), 177–182. Retrieved from https://jurnal.pbsi.uniba-bpn.ac.id/index.php/BASATAKA/article/view/135

Most read articles by the same author(s)